• Home
  • Photography
  • Makan Yuk
  • Tutorial
  • New Category
    • Category
    • Category
    • Category
Hari Blogger Nasional 2017, 
27 Oktober 2017.
It's been eight years ago i have been built this blog. 
Dan hari ini Hari Blogger Nasional, aku dipertemukan kembali lagi dengan Balikpapan Blogger Community atau komunitas blogger Balikpapan yang eksis ini, ya B!Blogger.
B!Blogger atau Balikpapan blogger ini sudah berdiri sejak tahun 2007, wow its been ten years and still counting.
Berawal dari follow instagramnya, aku bisa lihat informasi terupdate dari B!Blogger, oh ya ig-nya yaitu @bpnblogger. Dulu waktu baru tahu ignya, aku udah kepo banget untuk lihat next acara yang diadakan.
Nah kebetulan, acara selanjutnya adalah kelas blogger dan ngeblog bareng dalam rangka Hari Blogger Nasional 2017. Acara ini di adakan di Grand Tjokro Balikpapan  dari jam 15.00-21.00 WITA.
Awalnya aku kira aku gak bisa dateng ke acara ini, karena jam 15.00 belum pulang kerja. Ternyata, kata mimin (re:admin ig)-nya, aku dibolehin gabung ba'da magrib. Huaahh, alhamdulillaahhh...

Sesampainya di Grand Tjokro Balikpapan, aku langsung menuju ke resto tersebut dan sesi-nya pada saat itu adalah makan malem(re:ngeliwet) bareng.


Setelah ngeliwet, kami memasuki acara selanjutnya, yaitu dari materi dari para narasumber-nya. Ada mas Anggi Alfonso yang berbagi ilmu tentang SEO, mbak Neno Rachmadana  telah memberikan tips bagaimana teknik menulis di blog, dan pak Bambang Herlandi yang mengajarkan bagaimana cara untuk membangun blog yang free dan mandiri. Banyak sekali ilmu yang dibagikan oleh para narasumbernya. Wah alhamdulillah yaa, ilmu-nya sangat bermanfaat. Terima kasih untuk para narasumber! :D


Selamat Hari Blogger Nasional 2017 untuk para blogger!
and
Keep Blogging!





08.24 No komentar
Newer Posts
Older Posts

Total Tayangan Halaman

Follow Us

Labels

cerita bijak fotografi kisahku kuliner random religi tutorial

Blog Archive

  • ►  2020 (2)
    • ►  Juli (1)
    • ►  April (1)
  • ►  2019 (2)
    • ►  September (1)
    • ►  Maret (1)
  • ►  2018 (1)
    • ►  Oktober (1)
  • ▼  2017 (2)
    • ▼  Oktober (1)
      • Ngeblog bareng B!Blogger, Yuk!
    • ►  Februari (1)
  • ►  2016 (3)
    • ►  Oktober (1)
    • ►  Juni (1)
    • ►  Januari (1)
  • ►  2015 (7)
    • ►  November (1)
    • ►  Oktober (3)
    • ►  Juli (1)
    • ►  Januari (2)
  • ►  2014 (6)
    • ►  Desember (1)
    • ►  November (2)
    • ►  Oktober (2)
    • ►  April (1)
  • ►  2013 (1)
    • ►  Mei (1)
  • ►  2012 (21)
    • ►  November (1)
    • ►  Juni (4)
    • ►  Mei (1)
    • ►  April (1)
    • ►  Maret (3)
    • ►  Februari (5)
    • ►  Januari (6)
  • ►  2011 (22)
    • ►  Desember (3)
    • ►  November (5)
    • ►  Oktober (2)
    • ►  September (2)
    • ►  Agustus (1)
    • ►  Juni (3)
    • ►  April (2)
    • ►  Februari (4)

Postingan Populer

  • Cara Mengembalikan Personal Hotspot yang hilang di iOS 8
     Sehabis upgrade iOs 7 ke iOs 8, waktu temen bilang "nyalain hotspot wifinya Yuuk!" Aku juga baru sadar, menu "Personal H...
  • Solusi SD card yang terprotect
    Soree kawaans, lama ayu engga ngepost nih. Kali ini ayu cuma mau share. Beberapa hari yang lalu, SD card saya keprotect. Bingung bangeett!...
  • Cara Edit Background Foto Keluarga
    mau share nih temen-temen, foto keluarga dari kakak sepupu aku, kak Eka sama kak Irwan :D Oya, nama anak yang pertama Yoga, yang kedua ...
FIND ME IN INSTAGRAM : @nuryan_ayu

Created with by ThemeXpose